Arti Lirik Lagu Dimly RIO, OST Drama Bloody Heart Part 1

Bloody Heart

KBS2 telah merilis soundtrack perdana untuk drama Bloody Heart. OST perdana ini dinyanyikan oleh RIO dengan judul lagu Dimly.

Lagu Dimly yang dibawakan RIO ini, menampilkan genre balada yang membuat adegan Bloody Heart semakin menusuk dalam pikiran penonton. Yuk, langsung cek terjemahan lirik Dimly dari RIO untuk soundtrack Bloody Heart di bawah ini!

Lirik Romanization Hangul dan Terjemahan Lagu Dimly – RIO

Oh stay
Oraen gidarim kkeute
Setelah begitu lama menunggu

Always
Meomulji moshan maldeul
Kata-kata itu masih tertinggal

Dwidora ganeungil oeroi geurium samkigo
Dalam perjalanan kembali, aku melewati kerinduan yang sepi

Dajeonghan maeum ananaeryeo nunmuri heureune
Air mata mengalir saat aku memeluk hatimu yang lembut

O aseurai meoreojineun saranga
Oh, cinta yang pergi menjauh

Nal dugo tteona gajima jebal yeogi meomulleo
Jangan tinggalkan aku sendirian, tolong tetap berada disini

Nahollo bureuneun geudae nae sarama
Kau memanggilku sendirian, bagiku kau seorang

Oh stay
Gasiji anhneun dansim
Hati ini takkan pernah pergi

Always
Chaeuji moshan bameun
Malam yang tak bisa ku isi

Meollido wajun geudae ape nunmullo seoissne
Aku berdiri di depanmu dengan tetesan air mata

Eolmana gidarin sarangi pigo tto jineunga
Berapa lama cinta yang ku tunggu mekar dan hilang

O aseurai meoreojineun saranga
Oh, cinta yang pergi menjauh

Nal dugo tteona gajima jebal yeogi meomulleo
Jangan tinggalkan aku sendirian, tolong tetap berada disini

Gin sigan heulleo dasi mannandamyeon
Jika mungkin setelah sekian lama kita bertemu lagi

Geuttaeneun nohji anheulge neol nohji anheulge
Maka aku tak akan membiarkanmu pergi, aku tak akan membiarkanmu pergi

Oh stay
Oraen gidarim kkeute
Setelah begitu lama menunggu

Always
Meomulji moshan geudae
Kata-kata itu masih tertinggal

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *