Arti Lirik Lagu The Last Heize, OST Our Blues Part 2

Our Blues

Soundtrack kedua dari drama Our Blues telah dirilis. OST kali ini dinyanyikan oleh Heize dengan judul lagu The Last.

Lagu The Last dari Heize ini memberikan nada sedih dengan alunan harmonika dan pertunjukan orkestra yang redup. Secara khusus, lagu ini mengartikan tentang kisah nostalgia dan kerinduan akan cinta.

Lirik Romanization Hangul dan Terjemahan Bahasa Indonesia Lagu The Last -Heize

Eoneu chagaun bam neoreul cheom bon geunalcheoreom
Seperti hari pertama kali saat aku melihatmu di malam yang dingin

Gaseume naeryeoanjassji
Kau jatuh kedalam hatiku

Gwisgae ullideon majimak neoui insae
Salam terakhirmu yang terdengar di telingaku

Ttatteushan moksori janjanhi maemdone
Suaramu yang hangat dalam tenang menggetarkanku

Barami buldeon nal georeossdeon geu georieseon
Di jalan itu aku berjalan di hari ketika angin berhembus

Ttatteushan gieogi nama
Kenangan yang hangat tetap tertinggal

Neoege bujokhan naran geol algo issgie
Karena aku tahu bahwa aku tak cukup pantas untukmu

Chorahan nunmure neoreul heullyeo bonae
Aku meneteskan air mataku yang buruk

Annyeong naui sarang geudaeyeo doraondadeon geudael
Hai cintaku, kau yang mengatakan bahwa kau akan kembali

Ireohge gidarigo isseo sigani deo jinan dwiedo gieokhandamyeon
Jika mungkin kau akan mengingatku bahkan setelah lebih banyak waktu berlalu

Geudaewa hamkke haengbokhago sipeo
Aku ingin bahagia bersama denganmu

Geudaewa hamkke haengbokhago sipeo
Aku ingin bahagia bersama denganmu

Garodeung miteseo nanwossdeon uri sarangeun
Cinta kita, kita berbagi di bawah lampu jalan

Bichnaneun gieogieossji
Itu adalah kenangan yang bersinar

Maleopsi nunmuri nae mame heulleonaeril ttae
Saat air mataku terjatuh diam-diam di hatiku

Neowaui gieokdo jiwojyeosseumyeon hae
Aku ingin kenanganku bersamamu juga terhapus

Annyeong naui sarang geudaeyeo doraondadeon geudael
Hai cintaku, kau yang mengatakan bahwa kau akan kembali

Ireohge gidarigo isseo sigani deo jinan dwiedo gieokhandamyeon
Jika mungkin kau akan mengingatku bahkan setelah lebih banyak waktu berlalu

Geudaewa hamkke haengbokhago sipeo
Aku ingin bahagia bersama denganmu

Sigani jinaseo eonjenga uri hwanhage miso jieul su isseul geunaldeullo
Bahkan hari itu ketika waktu berlalu dan kita bisa tersenyum cerah suatu hari nanti

O yeongwonhan naui sarang
Oh, cintaku yang abadi

O eonjekkajina neoreul gidarilge
Oh, aku akan selalu menunggumu

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *