Dilansir dari E-daily melalui Entertain Naver, kabar tentang Suga BTS menghadiri penyelidikan polisi soal kasus DUI pada 22 Agustus adalah bohong. Kabar itu awalnya dilaporkan beberapa media Korea sejak 21 Agustus malam waktu Korea Selatan. Alhasil, banyak reporter menunggu di kantor polisi mulai dari dini hari pada 22 Agustus.
Ada sempat kabar dari HYBE bahwa Suga BTS tidak akan hadir di Kantor Polisi Yongsan karena terjadi kekacauan. Namun, para wartawan tidak percaya dan menunggu hingga hari menuju siang.
Beberapa jam setelahnya, BigHit Music, agensi Suga BTS, kemudian melaporkan bahwa kabar kehadiran Suga BTS di kantor polisi tidaklah benar. Tidak ada jadwal detail terkait kunjungan Suga dalam penyelidikan DUI dalam seminggu ini.
@lapakkorea.com Dilansir dari E-daily melalui Entertain Naver, kabar tentang Suga BTS menghadiri penyelidikan polisi soal kasus DUI pada 22 Agustus adalah bohong. Kabar itu awalnya dilaporkan beberapa media Korea sejak 21 Agustus malam waktu Korea Selatan. Alhasil, banyak reporter menunggu di kantor polisi mulai dari dini hari pada 22 Agustus. Ada sempat kabar dari HYBE bahwa Suga BTS tidak akan hadir di Kantor Polisi Yongsan karena terjadi kekacauan. Namun, para wartawan tidak percaya dan menunggu hingga hari menuju siang. Beberapa jam setelahnya, BigHit Music, agensi Suga BTS, kemudian melaporkan bahwa kabar kehadiran Suga BTS di kantor polisi tidaklah benar. Tidak ada jadwal detail terkait kunjungan Suga dalam penyelidikan DUI dalam seminggu ini. #suga #bts #hybe
♬ Monkeys Spinning Monkeys – Kevin MacLeod & Kevin The Monkey