Playboyy The Series menceritakan tentang sahabat Zoey dan Nant yang hilang. Nont saudara kembar Nant akhirnya datang untuk menyelidiki bersama dengan First, hingga menggali masa lalu Nant. Sialnya, Nont, First, dan Nant masuk ke komunitas gelap industri seks (Aob/Puen), pornografi ilegal (Keen/Kapten), hubungan online dengan pengedaran narkoba (Nuth/Phop), pekerja seks terselubung (Jump/Prosche), dan balas dendam cinta seks yang mengungkap sifat tergelap manusia (Prom/Nont-Nant).
Zoey yang takut seks tergoda dengan model telanjangnya ‘senpai’, sementara First menyelami ekstase seks saat bertemu dengan Soong, mantan pekerja seks yang menjadi kecanduan. Bagaimana kisah bisa bahagia saat menemukan kebenaran tersembunyi tentang pencarian mereka yang begitu menakutkan dan menyeramkan itu?
Drama Playboyy akan ditayangkan sebanyak 10 episode. Pemain utamanya ada 14 orang, mulai dari Dech Narongdet Rungarun, Shell Thakrit Chaiwut, Parm Pawarate, Aun Warit, Vivit Pharunrit, Boat Pakorn, Korn Palat, KaowOat, Jeffy Chutipon, Fay Chintub, Win Jirapat, View Thanthorn, Jack Jaktrin, hingga Chat Wasutha. Berikut profil beserta akun Instagram mereka.
1. Dech Narongdet Rungarun
Dech adalah aktor yang dinaungi oleh Copy A Bangkok. Dia menempuh pendidikan tinggi di Universitas Bangkok fakultas seni komunikasi. Selain aktor, Narongdet Rungarun juga seorang model.
- Nama Lengkap: Dech Narongdet Rungarun
- Nama Panggung: Dech
- Tangal Lahir: 24 April 2000
- Kewarganegaraan: Thailand
- Akun Instagram: @nd_double_r
2. Shell Thakrit Chariwut
Shell Thakrit terbilang bukanlah aktor rookie. Dia sudah terlibat dalam berbagai judul drama mulai dari Dek Seple (2020), War of Y (2022), Bed Friend (2023), hingga Playboyy (2023).
Shell Thakrit juga merupakan aktor dan model Copy A Bangkok. DIa lulusan dari Phayaophitthayakhom School sebegul akhirnya menyelesaikan studinya di Kasetsart University.
Shell Thakrit juga salah satu anggota Singhakheaw Football Club.
- Nama Lengkap: Shell Thakrit Chaiwut
- Nama Panggung: Shell Thakrit
- Tanggal Lahir: 11 Oktober 2021
- Kewarganegaraan: Thailand
- Akun Instagram: shell_thakrit
3. Parm Pawarate Pakdeelakakul
Parm Pawarete adalah aktor pendatang baru. Parm juga menjadi bagian dari Copy A Bangkok. Series Playboyy menjadi debut aktingnya.
- Nama Lengkap: Parm Pawarate Pakdeelakakul
- Nama Panggung: Parm Pawarate
- Tanggal Lahir: 25 Juni 2001
- Kewarganegaraan Thailand
- Akun Instagram: @__pwrpm
4. Aun Warit Lertjaruvong
Arun Warit adalah seorang model dan drummer yang juga berada di agensi Copy of Bangkok. Arun Warit menempuh pendidikan di Silpakorn University fakultas musik.
Playboyy menjadi serial perdananya sebagai aktor. Dalam serial tersebut, Aun Warit berperan sebagai Aob di mana saah satu menjadi pemeran utama.
- Nama Lengkap: Aun Warit Lertjaruvong
- Nama Panggung: Aun Warit, Chinpaji, An Warit
- Tanggal Lahir: 24 Desember 1988
- Kewarganegaraan: Thailand
- Akun Instagram: @chinpaji66
5. Vivit Pharunrit Sarutsitphon
Sama seperti Aun Warit, Vivit Pharunrit memulai kariernya di dunia hiburan sejak sebagai gitarist Copy A Bangkok. Vivit juga kerap memamerkan visualnya sebagai model.
Serial Playboyy menjadi debut akting Vivit Pharunrit. Dia memainkan karakter Captain.
- Nama Lengkap: Vivit Pharunrit Sarutsiphon
- Nama Panggung: Vivit Pharunrit
- Tanggal Lahir: 11 Februari 2004
- Kewarganegaraan: Thailand
- Akun Instagram: @vvitphr
6. Boat Pakorn Tochuensakul
Boat Pakorn adalah aktor di bawah Copy A Bangkok. Saat duduk di bangku kelas 10, Boat Phakon sekolah di New Plymouth High School di Idaho, AS.
Dia lulus dari Vajiravudh College sebelum melanjutkan gelar sarjana di Universitas Thammasat jurusan teknik otomotif.
- Nama Lengkap: Boat Pakorn Tocheunsakul
- Nama Panggung: Boat Pakorn
- Tanggal Lahir: 11 Juli 1999
- Kewarganegaraan: Thailand
- Akun Instagram: @boatpakorn
7. Korn Palat Chayutnitiroj
Korn Palat aktor dan penyanyi yang dinaungi Copy A Bangkok. Korn bagian dari band Pathurm Thani. Korn Palat pernah menjadi peserta acara tv show Thailand The Star Idol.
- Nama Lengkap: Korn Palat Chayutnitiroj
- Nama Panggung: Korn Palat
- Tanggal Lahir: 18 Mei 1998
- Kewarganegaraan: Thailand
- Akun Instagram: @kornsky3
8. KaowOat Supasin Singhapan
KaowOat adatau juga bisa dipanggil Oat ini adalah aktor dan model di bawha naungan Copy A Bangkok. Dia menempuh pendidikan di Universitas Kasetsart jurusan olahraga, di mana menjadi Fakultas Pendidikan pada tahun 2015.
KaowOat ini menjadi aktor rookie Copy A Bangkok dan akan berlaga di serial Playboyy. Oat akan memainkan karakter Teena, salah satu pemain utama juga.
- Nama Lengkap: KaowOat Supasin Singhapan
- Nama Panggung: KaowOat
- Tanggal Lahir: 14 Desember 1994
- Kewarganegaraan: Thailand
- Akun Instagram: @kaowoat_official
9. Jeffy Chutipon Limsirithong
Jeffy Chutipon adalah aktor di bawah naungan Copy A Bangkok. Jeffy juga menjadi salah satu aktor rookie Copy A Bangkok yang menjadi pemain utama serial Playboyy.
- Nama Lengkap: Jeffy Chutipon Limsirithong
- Nama Panggung: Jeffy Chutipon
- Tanggal Lahir: 12 Maret 1995
- Kewarganegaraan: Thailand
- Akun Instagram: @xxjfixx
10. Fay Chintub Duangkaew
Fay adalah seorang model dan aktor di bawah naungan Copy A Bangkok. Dia menempuh pendidikan di kampus Bangkok Christan.
Sebelum series Playboyy, Fay pernah tampil sebagai cameo dalam serial 2 Moons yang tayang pada tahun 2017. Tahun ini menjadi tahun perdananya debut sebagai aktor pemain utama.
- Nama Lengkap: Fay Chintub Duangkaew
- Nama Panggung: Fay Chintub
- Tanggal Lahir: 22 Juni 2003
- Kewarganegaraan: Thailand
- Akun Instagram: @faychintub
11. Win Jirapat Uttayananon
Win Jirapat juga menjadi aktor dan model di bawah naungan Copy A Bangkok. Sebelum menjadi pemain utama di serial Playboyy, Win Jirapat juga menjadi pemain pendukung di serial War of Y.
Win Jirapat juga pernah menjadi bintang tamu di acara variety show SosatSeoulsay yang dirilis pada 2020 sebanyak 200 episode.
- Nama Lengkap: Win Jirapat Uttayananon
- Nama Panggung: Win Jirapat
- Tanggal Lahir: 3 Desember 1994
- Kewarganeraan: Thailand
- Akun Instagram: @winkungz_
12. View Thanathorn Bunsong
View adalah aktor di bawah naungan Copy A Bangkok. Dia menempuh pendidikan di Mahidol University. Playboyy menjadi debut aktingnya.
- Nama Lengkap: View Thanathorn Bunsong
- Nama Panggung: View Thanathorn
- Tanggal Lahir: 12 Juli 2003
- Kewarganegaraan: Thailand
- Akun Instagram: @vthnathorn
13. Jack Jaktrin Giacomo Piazza
Jack adalah aktor dan model di bawah naungan Copy A Bangkok. Pada tahun 2019, Jack Jaktrin terpilih sebagai Sekolah Seni Pangeran Theodore Maria.
- Nama Lengkap: Jack Jaktrin Giacomo Piazza
- Nama Panggung: Jack Giaco
- Tanggal Lahir: –
- Kewarganegaraan: Thailand
- Akun Instagram: @j1_3kco
14. Chat Wasutha Phromchainun
Chat Wasutha juga menjadi aktor dan model di bawah naungan Copy A Bangkok. Chat Wasutha juga anggota dari grup 1DAY Project. Chat Wasutha juga pernah muncul sebagai bintang tamu di acara SosatSeaoulsay.
Sebelum Playboyy, Chat Wasutha pernah menjadi utama dalam serial Friend Forever. Dalam serial tersebut dia memainkan peran sebagai Voice.
- Nama Lengkap: Chat Wasutha Phromchainun
- Nama Panggung: Chat Wasutha
- Tanggal Lahir: 5 Mei 2001
- Kewarganegaraan: Thailand
- Akun Instagram: chatwasutha